Update Harga Pangan di Sumenep, Cabai dan Bawang Merah Kompak Turun

- Wartawan

Minggu, 20 April 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sumenep – Harga sejumlah komoditas pangan akhir pekan ini, seperti pantauan di Pasar Lenteng Kabupaten Sumenep mengalami penurunan.

Harga komoditas yang mengalami penurunan yakni cabai rawit dan bawang merah.

Subaidah (47) penjual lapak di pasar tersebut menyebutkan, seminggu sebelumnya harga cabai tembus Rp 90.000 ribu perkilogramnya.

“Sekarang harga cabai Rp 60.000 ribu perkilo,” ujarnya, Minggu (20/04/2025).

Untuk harga bawang merah juga mengalami penurunan dari harga Rp 52.000 ribu, sekarang turun Rp 40.000 ribu perkilogram.

Harga bawang merah masih menurutnya, sama dengan harga bawang putih yang saat ini tetap stabil di harga Rp 40.000 perkilogramnya.

Sementara itu, Devi Sulastri (31) salah satu pengunjung di pasar tersebut mengaku, meski harga beberapa komoditas turun baginya tidak berpengaruh pada daya beli masyarakat.

“Namanya kebutuhan dapur, mau harganya naik atau tidak, pasti tetap beli,” katanya.

Berita Terkait

BAKIS Desak Kejari Sumenep Tindaklanjuti Laporan Dugaan Penyelewengan Dana Desa Guluk-Guluk
HAMD Gandeng BEM FKIP Unisma Gelar Seminar Inspiratif
Audit Dana Desa Batang-Batang Daya Mulai Diproses Inspektorat Sumenep
Belanja RSUD Anwar Dinilai Janggal, Aktivis Minta Segera Audit
Warga Kangean Sumenep Geruduk Kantor Kecamatan, Tolak Survei Migas KEI
Polres Sumenep Gelar Pemeriksaan Kesehatan Gratis untuk Warga
Kontroversi Penyelenggaraan Ritmik Madura, Beda Pernyataan DLH dan Panitia
Warga Arjasa Tolak Keras Rencana Survei Migas di Laut Kangean

Berita Terkait

Jumat, 20 Juni 2025 - 13:27 WIB

BAKIS Desak Kejari Sumenep Tindaklanjuti Laporan Dugaan Penyelewengan Dana Desa Guluk-Guluk

Kamis, 19 Juni 2025 - 15:33 WIB

HAMD Gandeng BEM FKIP Unisma Gelar Seminar Inspiratif

Rabu, 18 Juni 2025 - 16:24 WIB

Belanja RSUD Anwar Dinilai Janggal, Aktivis Minta Segera Audit

Senin, 16 Juni 2025 - 16:38 WIB

Warga Kangean Sumenep Geruduk Kantor Kecamatan, Tolak Survei Migas KEI

Senin, 16 Juni 2025 - 14:03 WIB

Polres Sumenep Gelar Pemeriksaan Kesehatan Gratis untuk Warga

Berita Terbaru

Eks Ketua DPRD Jawa Timur (Kusnadi)

Hukum

Eks Ketua DPRD Sebut Gubernur Tahu Persis Alur Dana Hibah

Jumat, 20 Jun 2025 - 10:35 WIB

Istimewa

News

HAMD Gandeng BEM FKIP Unisma Gelar Seminar Inspiratif

Kamis, 19 Jun 2025 - 15:33 WIB